Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SD PPKn (Acak)
Sifat-sifat baik yang harus dimiliki oleh seorang pemimpin adalah seperti di bawah ini, kecuali…
A. disiplin, bijaksana, adil, dan ramah
B. jujur, tidak mudah putus asa, dan berbudi pekerti
C. disiplin, kejam, dan egois
D. disiplin, santun, dan ramah
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PPKn Tema 8 SD Kelas 3
Jonas dan Dodi kompak bermain bulu tangkis, sehingga mereka memenangkan permainan lomba bulu tangkis. Sikap yang ditunjukkan Jonas dan Dodi adalah . . .
A. rela berkorban
B. egois
C. bekerja sama
D. percaya diri
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ujian Sekolah PKK (Produk Kreatifitas Kewirausahaan) SMK Kelas 12
- Hidup Sederhana - PAI SD Kelas 5
- Wawasan Umum - SD Kelas 5
- Volume Balok dan Kubus - Matematika SD Kelas 5
- Shalat Jumat - PAI SMP Kelas 7
- PAI Bab 9 SD Kelas 1
- Majas - Bahasa Indonesia SMP Kelas 9
- PKn Tema 6 SD Kelas 5
- Peradaban di Dunia - Sejarah SMA Kelas 10
- PTS Tema 1 Subtema 2 SD Kelas 5
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Tips : Jika halaman ini selalu menampilkan soal yang sama secara beruntun, maka pastikan kamu mengoreksi soal terlebih dahulu dengan menekan tombol "Koreksi" diatas.