Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SD Bahasa Indonesia (Acak)
Siapa yang mendapat nilai 100, Pak!
Kalimat di atas menunjukkan penggunaan tanda baca yang kurang tepat. Penggunaan tanda baca yang tepat untuk kalimat di atas adalah . . . .
A. Siapa yang mendapat nilai 100, Pak?
B. Siapa yang mendapat nilai 100 Pak,
C. Siapa yang mendapat nilai 100, Pak.
D. Siapa yang mendapat nilai 100 Pak!
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Teks Fiksi - Bahasa Indonesia SD Kelas 4
Dibawah ini yang termasuk contoh novel adalah ….
A. asal usul danau toba
B. jaka tarub dan dewi nawangwulan
C. si pitung
D. laskar pelangi
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAS PPKn Semester 1 Ganjil SD Kelas 6
- Ulangan Tema 8 SD Kelas 4
- Tema 4 Subtema 1 IPS SD Kelas 6
- Ulangan TIK SD Kelas 5
- Ulangan Harian Tema 6 SD Kelas 2
- Ulangan Tema 7 Subtema 1 SD Kelas 5
- PAT Aqidah Akhlak MI Kelas 2
- PH IPA Tema 9 SD Kelas 4 KD 3.5
- Seni Budaya Semester 1 SD Kelas 6
- Ujian Sekolah IPA SMP Kelas 9
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Tips : Jika halaman ini selalu menampilkan soal yang sama secara beruntun, maka pastikan kamu mengoreksi soal terlebih dahulu dengan menekan tombol "Koreksi" diatas.